Untuk meningkatkan kemampuan organisasi HIPPA/GHIPPA dan mempersiapkan HIPPA/GHIPPA Kabupaten/Kota yang ada diwilayah Bakorwil Madiun dalam rangka mengikuti Evaluasi dan Pembinaan HIPPA / GHIPPA Tingkat Bakorwil Madiun, Provinsi Jawa Timur maupun Nasional maka Bidang Sarana dan Prasarana mengadakan kegiatan Rapat Persiapan Evaluasi dan Pembinaan HIPPA/GHIPPA Tingkat Bakorwil Madiun Tahun 2016 yang dilaksanakan pada tanggal 13 April 2016 dan selanjutnya akan diadakan Evaluasi dan Pembinaan Tingkat Bakorwil Madiun rencananya dilaksanakan pada awal bulan Mei 2016 untuk itu bagi kabupaten/kota diwilayah Bakorwil Madiun yang belum mengirimkan usulan nama- nama kelompok HIPPA/GHIPPA untuk segera mengirimkan nama kelompok yang akan mengikuti evaluasi dan pembinaan ke Bakorwil Madiun paling lambat tanggal 22 April 2016.
© 2011-2023. All Rights Reserved.
Pemerintah Provinsi Jawa Timur